SANGKING CANDU NYA BERMAIN JUDI ONLINE UANG TABUNGAN PUN HABIS BEGITU SAJA, MOBIL SAYA JUAL
Dion, bukan nama sebenarnya, mengatakan tak ada uang yang tersisa di tabungannya setelah hampir setahun lebih bermain judi online. “Menang nggak berasa, tapi kalah malah berasa. Kebalik kan?” Pria 30 tahun ini mengenal judi online sejak 2018 dari seorang kawan. Tapi saat itu, ia mengaku tak terlalu ‘gila’ main judi. “Iseng, karena teman saya menang…